Kegiatan Pengawasan Dan Pengamanan Pedagang Pasar Senaken Tana Paser

Kegiatan Pengawasan Dan Pengamanan Pedagang Pasar Senaken Tana Paser
Kabid Perdagangan Diskoperidakop Paser Bersama Satpol PP Paser menyampaikan sosialisasi untuk penertiban

Tana Paser (12/12/2022) Satpol PP Kabupaten Paser menurunkan personelnya sebanyak 20 personel dalam melakukan pengamanan pendampingan UPTD Pasar Senaken dalam penertiban petak pedagang yang melakukan penambahan lapak/kios. Petugas UPTD Pasar Senaken dan Diskoperidakop Paser yang dibantu oleh personel gabungan Satpol PP , TNI dan Polri melakukan sosialisasi penertiban kepada pedagang yang melakukan penambahan lapak.

Sosialisasi ini sendiri telah dilaksanakan sebanyak 3 kali sebelum kedepannya akan dilaksanakan penertiban, adapun tujuan penertiban ini adalah agar arus lalu lintas di dalam pasar senaken tidak menimulkan kemacetan dan menciptakan area pasar yang rapi dan bersih

Related Posts

Leave a Comment